Hari Pelanggan Nasional, BNI Asset Management memberikan Kejutan Cake kepada Investor
Senin, 03 September 2018
                                    Dalam rangka menyambut Hari Pelanggan Nasional (Harpelnas), BNI Asset Management (“BNI-AM“) sebagai bagian dari BNI Group akan menyapa the leading customernya  dengan memberikan atensi berupa Surprise Cake ke beberapa Investor Institusi di Kota Jakarta, Bandung dan Semarang pada hari Selasa (4/9/2018). Tim Relationship Manager (RM) BNI-AM yang juga sebagian juga merupakan kaum millenials akan berkunjung memberikan kejutan dengan hadir dan memberikan atensi ke Investor – investor  Institusi sebagai ungkapan terima kasih telah loyal menjadi Prime Customer BNI-AM.


